Sabtu, 02 Oktober 2010

Artikel Ke-6: 'about myself' atau ’in my own case’?


Indonesia: Semua ini tergantung pada seberapa berbeda negara baru itu dengan negaramu sendiri. Bagi saya pribadi, saya belum pernah mengalami kejutan budaya hingga pada perjalanan keduaku ke USA ini.

Salah: It all depends on how diffferent the new country is from your own. About myself, I haven’t experienced any culture chock but then this is my second trip to the USA.

Untuk menyatakan bahwa kita akan memulai pembicaraan tentang pengalama atau situasi kita sendiri, kita menggunakan: in my own case, atau (khsusnya dalam situasi tidak resmi) as for me/myself. Jadi berdasarkan penjelasan tersebut, maka kalimat yang seharusnya menurut bahasa Inggris yang baku adalah:

Benar: It all depends on how diffferent the new country is from your own. In my own case, I haven’t experienced any culture chock but then this is my second trip to the USA.

Contoh:
Many people have benefited from the operation. In my own case, I began to feel better immediately.
(Banyak orang meraskan kemanfaatan setelah operasi. Bagi saya pribadi, saya merasa cepat sembuh.)
Contoh lain:
Most of my friends like school. As for me, I can’t wait to leave.
{Kebanyakan teman saya suka di sekolah. Bagi saya peribadi, saya tidak tahan untuk meninggalkannya.(tidak kerasan atau tidak merasa nyaman tinggal di sana)}

Tidak ada komentar:

Posting Komentar